Peserta akan mendapatkan pemahaman cara mengembangkan infografik sesuai dengan tema yang disukai. Selain menuntut perancang lebih mendalami bidang atau tema tertentu, peserta juga akan mengetahui generalisasi dan spesialisasi
Pelaksanaan kelas
Akses 30 hari
fleksibel
Pendaftaran
fleksibel
Apa yang dibahas?
Kebutuhan Kelas
Untuk mengakses materi pembelajaran, peserta membutuhkan koneksi internet serta perangkat elektronik, seperti laptop, komputer, atau ponsel pintar.