Developing Brand Merchandise for Commercial

Rp600.000

Membangun brand yang kuat dan mudah dikenal sangat krusial bagi keberhasilan perusahaan. Merchandise bisa menjadi salah satu solusi branding yang efektif. Tidak hanya dapat meningkatkan brand awareness, merchandise juga dapat menjadi sumber pendapatan yang signifikan. Bayangkan logo brand Anda terpampang di kaos jaket, tas, atau merchandise lainnya. Setiap produk menjadi duta yang membawa brand Anda lebih dekat ke hati pelanggan.


Materi yang Dipelajari:

  1. Commercial and non commercial brand merchandise
  2. Business model of brand merchandise
  3. Developing and assessing assets
  4. ABC Framework
  5. Planning
  6. Resources and organization
  7. Sales and marketing channels
  8. Leap to retail business

Nama Pembicara:

  1. M. Helman Taofani
    Commercial Development & Incubator Manager Harian Kompas

Pelaksanaan:

Hari/Tgl: Rabu, 26 Juni 2024
Waktu:  14.00-17.00 WIB
Lokasi: Ruang Kompas Institute, Gedung Kompas Gramedia Unit 2 Lantai 3, Jalan Palmerah Selatan No. 26-28 – Jakarta

Benefit:

  1. Materi pembelajaran (e-book)
  2. Sertifikat
  3. Akses Kompas.id selama 3 bulan
  4. Suvenir & Konsumsi
  5. Voucher diskon 25% untuk pembelian buku Kompas
  6. Voucher diskon 10% untuk pembelian merchandise Kompas.

Informasi dan pendaftaran:
5 – 25 Juni 2024
Hotline Kompas  (021) 25676000
Whatsapp: 0812- 900-50-800

Out of stock

Categories: ,

Membangun brand yang kuat dan mudah dikenal sangat krusial terhadap kesuksesan perusahaan. Salah satu cara efektif untuk mencapai hal ini adalah dengan membuat merchandise. Brand merchandise tidak hanya dapat meningkatkan brand awareness, tetapi juga dapat menjadi sumber pendapatan yang signifikan.